Menganalisis waktu tidur untuk pengguna twitter
https://topaktual.blogspot.com/2010/09/menganalisis-waktu-tidur-untuk-pengguna.html
Maraknya ponsel dan smartphone mutakhir yang tersambung dengan Internet membuat kehidupan kita semakin tak terpisahkan dengan dunia maya. tak peduli sedang makan, di perjalanan, atau bahkan di dalam kamar mandi, kita selalu online dengan ponsel dalam genggaman.
Bagi para Twitter-mania , hampir setiap kegiatan mereka dilaporkan melalui jaringan microblogging ini. akibatnya, semua orang yang mem-follow-nya di Twitter tahu apa yang sedang dilakukkannya. masih ingat dengan website Please Rob Me yang melaporkan kapan seorang pengguna Twitter sedang tidak ada dirumah?
Sejenis dengan website di atas, SleepingTime.org menganalisis kapan seorang pengguna Twitter tidak meng-update statusnya, yang dianggap sebagai waktu tidaru si pengguna. Cukup dengan memasukkan username pada form yang disediakan, sesaat kemudian akan tampil diagram jam tidur si pengguna Twitter.
Sisi baiknya, kita bisa tahu kapan waktu yang tepat untuk menghubungi seseorang, baik melalui telepon maupun SMS. Sisi buruknya, sama seperti website Please Rob Me, hasil analisis waktu posting status ini bisa dijadikan masukan bagi para tamu tak diundang. Iih... Syerem!
Bagi para Twitter-mania , hampir setiap kegiatan mereka dilaporkan melalui jaringan microblogging ini. akibatnya, semua orang yang mem-follow-nya di Twitter tahu apa yang sedang dilakukkannya. masih ingat dengan website Please Rob Me yang melaporkan kapan seorang pengguna Twitter sedang tidak ada dirumah?
Sejenis dengan website di atas, SleepingTime.org menganalisis kapan seorang pengguna Twitter tidak meng-update statusnya, yang dianggap sebagai waktu tidaru si pengguna. Cukup dengan memasukkan username pada form yang disediakan, sesaat kemudian akan tampil diagram jam tidur si pengguna Twitter.
Sisi baiknya, kita bisa tahu kapan waktu yang tepat untuk menghubungi seseorang, baik melalui telepon maupun SMS. Sisi buruknya, sama seperti website Please Rob Me, hasil analisis waktu posting status ini bisa dijadikan masukan bagi para tamu tak diundang. Iih... Syerem!