Hasil tunggal putri final Cincinnati Masters Ketinggalan Lebih Dulu, Sharapova Bekuk Jankovic

Hasil tunggal putri final Cincinnati Masters Ketinggalan Lebih Dulu, Sharapova Bekuk Jankovic. Maria Sharapova keluar sebagai pemenang Cincinnati Masters setelah bertarung ketat dengan Jelena Jannkovic. Sharapova ketinggalan dulu sebelum berbalik menang.

Di partai final, Senin (22/8/2011) pagi WIB, Jankovic yang merupakan unggulan 13 lebih dulu memimpin dengan kemenangan di set pertama.

Petenis Serbia tersebut bahkan sempat terlihat akan menang mudah setelah memimpin 5-4 dan kemudian 6-5 di set kedua.

Akan tetapi, Sharapova yang menjadi unggulan empat lantas bangkit dan mengejar. Setelah memenangi duel sengit di set kedua, ia pun memastikan kemenangan 4-6, 7-6 dan 6-3.

Untuk Sharapova, ini adalah gelar juara keduanya musim ini dan titel ke-24 sepanjang karirnya. Keberhasilan tersebut sekaligus menjadi modal positif untuknya menjelang AS Terbuka yang mulai bergulir pada 29 Agustus depan.

Related

Liga Swiss Dihujani Bola Tenis

Berita Olahraga Tenis Terkini | Liga Swiss Dihujani Bola Tenis - Pertandingan di Liga Utama Swiss antara FC Basel dan FC Luzern pada akhir pekan lalu sempat terhenti dua kali. Penghentian laga itu aki...

Federer Juara di Kandangnya

Hasil Pertandingan Tenis Swiss Indoors | Federer Juara di Kandangnya - Petenis Swiss, Roger Federer memenangi gelar juara turnamen tenis Swiss Indoors di kandangnya di Basel dengan mengalahkan Novak ...

Anna Kournikova Pamer Kaki Jenjangnya

Submitbookmarker - Anna Kournikova tampil beda ketika menghadiri acara peluncuran buku The Deeds Of My Fathers di Fort Lauderdale, Amerika Serikat, Kamis (21/10/10) waktu setempat. Wanita cantik beru...

Hot in weekRecentComments

Recent

100% Berita Prediksi Skor Bola Terakurat dan Terupdate, Jadwal Bola, Live Score, Hasil Pertandingan. Submitbookmarker.com menyuguhkan Berita bola khususnya prediksi Skor bola yang selalu update, terakurat, yang senantiasa membantu anda untuk memprediksikan pertandingan yang berlangsung.

Comments



Google PageRank Checker Powered by  MyPagerank.Net

Side Ads

Standings provided by whatsthescore.com

Prediksi Skor Bola
Prediksi Skor Terpercaya
Prediksi Bola Online
Prediksi Skor Akurat
item